Bantah Terlibat Perang Dingin dengan Fuji, Mayang Salahkan Netizen
Selasa, 19 September 2023 - 21:49 WIB
Sumber :
- Intipseleb
“Aku sama kak Fuji tuh kan gak ada kompetisi di sini, kayak antara aku dan kak Fuji kayak ya udah kita sama-sama punya talent, sama-sama punya bakat,” ungkap Mayang Lucyana Fitri.
Meskipun menegaskan tidak bertengkar, namun Mayang juga tidak menampik isu bahwa hubungannya dengan mantan kekasih Thariq Halilintar itu sedang tidak baik-baik saja.
“Dibilang baik-baik aja enggak, dibilang berantem juga enggak, jadi ya biasa-biasa aja sih dok,” papar adik kandung Vanessa Angel itu.