Hati-hati! Banyak Duduk Bisa Akibatkan Sederet Penyakit di Bawah Ini
Minggu, 13 Agustus 2023 - 20:30 WIB
Sumber :
- Screenshot berita VivaNews
Aktivitas duduk yang berlebihan berhubungan dengan peningkatan risiko obesitas. Kurangnya aktivitas fisik dapat menghambat pembakaran kalori dan menyebabkan penumpukan lemak berlebih.
Penyakit Kardiovaskular
Penelitian menunjukkan bahwa duduk terlalu lama terkait dengan peningkatan risiko penyakit kardiovaskular, seperti penyakit jantung dan stroke.
Baca Juga :
Rapat Komisi X DPR: Denny Cagur Puji Naturalisasi Timnas Indonesia demi Kemajuan Olahraga
Bahkan bagi orang yang secara umum aktif, banyak duduk dapat meningkatkan risiko ini.
Gangguan Metabolisme
Pernah mendengar istilah "sindrom metabolik"? Duduk terlalu lama dapat mempengaruhi metabolisme tubuh, termasuk insulin, yang dapat meningkatkan risiko diabetes tipe 2.
Halaman Selanjutnya
Masalah Mental dan Emosional