4 Cara Ampuh Blokir Situs Judi Slot Online, Dijamin Berhasil!
Selasa, 18 Juni 2024 - 21:15 WIB
Sumber :
- Screenshot berita VivaNews
· Pergi ke Google Chrome di smartphone, lalu pilih menu "Lainnya" di pojok kanan bawah
· Pergi ke menu setelan, lalu klik "Akun & Privasi" dan aktifkan Filter SafeSearch
mode SafeSearch juga bisa diaktifkan dengan cara berikut.
· Pergi ke Google Chrome, lalu klik menu Setelan
· Pilih menu "Setelan Penelusuran"
· Pada menu Filter SafeSearch, klik "Filter Hasil yang Berisi Konten Tidak Pantas", lalu simpan
4. Memblokir situs judi slot online di Google Chrome dengan Apkikasi Block Site
Halaman Selanjutnya
· Instal aplikasi Block Site di smartphone