Hadirkan Tablet Pertamanya! Ini Dia Spesifikasi Unggul Poco Pad

Poco Pad
Sumber :
  • POCO

Poco Pad dibekali dengan Snapdragon 7s Gen 2, yang juga digunakan pada Poco X6 yang sudah terhubung dengan RAM 8GB dan penyimpanan 256GB hingga mendukung kartu microSD hingga 1,5TB. 

Panduan Cara Mudah Aktifkan Panel Edge di HP Samsung, Simak Selengkapnya di Sini!

Poco Pad adalah sudah mendukung sistem operasi HyperOS, yang menawarkan beberapa fitur layaknya ponsel yang didukung HyperOS. Salah satu fiturnya yaitu dapat mentransmisikan layar ponsel ke tablet .

Fitur ini memungkinkan untuk menarik dan melepas sesuatu antara tablet dan ponsel sepertu teks, file, dan gambar. Kamu juga bisa menggunakan papan klip bersama untuk itu. 

Cara Mudah Menggunakan App Vault di HP Xiaomi

Poco Pad ini juga bisa ditambatkan ke ponsel dengan satu ketukan cepat. 

Poco Pad dibekali dengan unibody logam ramping yang memiliki ketebalan 7,52 mm dan berat 571g. Tablet ini hadir dengan varian warna Abu-abu dan Biru. 

Perbandingan Redmi Note 13 Pro 5G dan Infinix GT20 Pro, Lebih Baik yang Mana?

Poco telah melengkapi Poco Pad Cover untuk memberikan perlindungan ekstra saat bepergian. Tablet ini juga dibekaki Poco Pad Keyboard untuk bekerja, dan Poco Smart Pen untuk mencatat dan membuat sketsa. 

Tablet ini dibanderol dengan harga cukup murah yaitu sekitar USD330 (sekira Rp5,2 juta) dengan konfigurasi 8/256 GB. Jika Anda ingin membeli salah satu aksesorisnya, Keyboardnya seharga USD80 (Rp1,2 juta), Pen seharga USD60 (Rp959 ribu), dan basic cover USD20 (Rp319 ribu).

Halaman Selanjutnya
img_title