Waspada! Ini 3 Alasan Mengapa Kata Sandi Mudah Dibobol Hacker

Password
Sumber :

Hal yang lebih berbahaya dan mungkin terjadi yaitu para hacker akan dengan mudah mengakses keamanan data pribadi seperti seperti peretasan akun bank, pencurian data pribadi, dan bahkan penyalahgunaan identitas.

Dijual Perdana 1 November 2024, POCO C75 Punya Spek Menawan dan Bakal Jadi Banyak Incaran

2. Konsekuensi Penipuan 

Jika salah satu akun sudah diretas oleh para hacker, maka akan dengan mudah mereka mengakses akun yang lainnya karena penggunaan kata sandi yang sama. 

Vivo V40 Lite: Smartphone Andalan Gen Z untuk Hasil Foto Kualitas Pro

Hal buruk yang mungkin terjadi yaitu seperti penipuan yang mengatasnamakan identitas pengguna. Peretas akan dengan mudah mengakses informasi pribadi untuk pemerasan, penipuan keuangan, dan menggunakan identitas Anda yang bisa mencemari reputasi.

3. Peningkatan Risiko Serangan

Dijual Rp6 Jutaan, Apa Saja Keunggulan Axioo Hype 5 Gen 12 Dibandingkan Laptop Lain?

Semakin canggihnya dunia teknologi maka semakin tinggi juga tingkat kejahatannya. Saat ini metode peretasan dapat dilakukan demgan mudah melalui teknik "brute force" dan "stuffing" untuk menebak kata sandi dengan cepat dan mudah. 

Biasanya kata sandi yang mudah ditebak bisa memakai tanggal lahir, nama hewan peliharaan, atau kata-kata umum lainnya.

Halaman Selanjutnya
img_title