Harga TWS Huawei FreeBuds 6i di Bawah 1 Jutaan, Spesifikasinya Flagship Banget!

Huawei FreeBuds 6i
Sumber :
  • donanimhaber

VIVAJabar – Huawei kembali hadir meramaikan pasar elektronik Indonesia dengan menghadirkan perangkat audio terbaru yang unggul yaitu Huawei FreeBuds 6i. 

Xiaomi Andalkan Layar OLED untuk HP Kelas Menengah dan Premium di Masa Mendatang

Huawei FreeBuds 6i merupakan TWS (True Wireless Stereo) yang cukup rama di kantong karena dibanderol dengan harga di bawah Rp. 1 jutaan. 

Walaupun harga TWS ini tergolong ramah di kantong, tetapi spesifikasinya samgat unggul dan mampu bersaing dengan TWS kelas atas lainnya.

Redmi Persiapkan Redmi Turbo 4 Pro dengan Baterai Jumbo 7000 mAh?

"Kami telah meluncurkan kategori audio dengan harga di bawah Rp. 1 jutaan dengan fitur-fitur unggul yaitu  Huawei FreeBuds 6i," ungkap Training Director Huawei Indonesia Edy Supartono dalam perilisan produknya, Jumat.

TWS satu ini terkenal dengan spesifikasi unggulnya dengan dibekali Intelligent Dynamic Adaptive Noise Cancelling (ANC) 3.0 yang sebelumnya juga diboyong ke Huawei FreeBuds Pro 3 yang rilis 2023.

Xiaomi Siapkan Integrasi Ikon Bertema di HyperOS 3 Setelah Stabil di Android 15

Fitur Intelligent Dynamic ANC 3.0 ini mampu memberikan pengalaman audio atau suara yang sangat jernih meski sedang berada di lokasi yang bising dan ramai.

“Huawei FreeBuds 6i dibekali dengan ujung buds yang sangat baik menempel pada telinga sehingga tidak perlu takut lepas dan pengguna akan tetap merasa nyaman,” tutur Edy.

Halaman Selanjutnya
img_title