Ayah David Tak Rela Mario Dandy Cs Dapat Ampunan: Mintalah Kalian pada Tuhan

Cristalino David Ozora dirawat di Rumah Sakit
Sumber :
  • Berbagai Sumber

VIVA Jabar – Saat ini, Cristalino David Ozora masih terbaring di rumah sakit dan belum sepenuhnya sadar akibat dianiaya oleh Mario Dandy Satriyo. Ayah David, Jonathan Latumahina baru-baru ini ungkap kemarahan di media sosialnya.

Dedi Mulyadi Bantu Ayah Hadi Kasus Vina Cirebon Buntut Pecah Pembuluh Darah

Pihaknya mengatakan jika tak rela pelaku dapat ampunan dan keringanan apapun.

Pelaku Disebut Mau Pakai Maaf untuk Meringankan Hukuman

Tolak Permintaan Kakak Kelas, Pelajar SD Blanakan Subang Dianiaya Kakak Kelas Hingga Koma

Sudah 30 hari David masih dapat perawatan medis akibat perbuatan keji yang dilakukan oleh Mario Dandy Satriyo. Dirinya alami trauma kepala berat dan belum sepenuhnya sadar.

Melalui akun twitternya, Jonathan Latumahina ungkap jika para pelaku yang terlibat meminta keringanan. Ayah David juga turut menyertakan foto anaknya yang masih terbaring penuh dengan alat medis tersebut.

Miliano Jonathans Mengaku Telah Dihubungi Oleh Shin Tae yong,

"Di hari ke 30 ini, ular2 beludak itu mau pake permaafan saya saat itu untuk meringankan mereka kelak. Saya tarik ucapan itu," kata Jonathan Latumahina dilansir dari akun Twitter pribadinya pada 23 Maret 2023.

Tak Rela Pelaku dapat Ampunan

Halaman Selanjutnya
img_title