Isu KKB Minta Tebusan Rp 20 Miliar untuk Pilot Susi Air, Pangdam XVII/Cenderawasih Merespon

Pilot Susi Air Bersama KKB Papua
Sumber :
  • Viva.co.id

Tak hanya itu, bahkan narasi isu-isu dan pemberitaan hoax tersebut dengan menempatkan foto Pangdam XVII/Cenderawasih, yang sejatinya tidak pernah mengatakan bahwa ada uang tebusan sebesar Rp 20 miliar.

Puskod Baranahan Kemhan Gelar Pelatihan Peningkatan Keahlian Kataloger

Saat dikonfirmasi melalui telepon terkait isu tersebut, Pangdam XVII/Cenderawasih membantah isu tersebut. Ia menegaskan tidak benar pihaknya menyatakan ada kompensasi Rp. 20 milyar dalam proses penyelesaian pelepasan Pilot Susi Air.

"Dengan adanya isu-isu seperti itu, bahkan adanya penyebaran berita hoax adanya uang tebusan, bisa jadi dihembuskan dengan sengaja oleh pihak-pihak yang tidak ingin terciptanya kedamaian di Papua, khususnya menghambat pembebasan Pilot Susi Air," terang Pangdam XVII/Cenderawasih.

Salurkan Bantuan ke Papua, Javaretro Suites Hotel PKS dengan Kodam 17/Cenderawasih