Profil Hercules, Mantan Preman Legendaris Tanah Abang

Nia Dania dan Hercules
Sumber :
  • Kolase tvOne

Hercules dikenal sebagai preman legendaris yang membangun daerah kekuasaannya di Tanah Abang, Jakarta.

Profil Ridwan Kamil dari Wali Kota Bandung hingga Gubernur Jabar yang Berujung Digeledah KPK terkait Korupsi Bank BJB

Adapun Hercules sebelum hidup di Jakarta, tinggal di Timor Timur dengan banyak bekerja sebagai tenaga bantuan untuk operasi militer TNI.

Sayangnya Hercules perlu dirawat di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto, Jakarta Pusat karena untuk menyembuhkan luka di tangan.

Dunia Sepak Bola Kembali Berduka, Legendaris Tmnas Indonesia Junaedi Abdillah Berpulang di USia 77 Tahun

Namun, tangannya tersebut ternyata harus diamputasi.

Hercules akhirnya kabur karena tidak tahan dirawat di RSPAD dan hidup menjadi gelandangan di Tanah Abang.

Telkom University Punya Rektor Baru, Berikut Profil Dan Perjalanan Karir Prof Dr Suyanto

"Saya mau mandiri. Tiba di Tanah Abang, saya tinggal di kolong jembatan," kata Hercules dikutip dari buku Kick Andy Kumpulan Kisah Inspiratif.

Kehidupan preman dimulai, Hercules awalnya tidak disegani dan sering dilawan oleh preman lain.

Halaman Selanjutnya
img_title