Tercatat 189 Orang Meninggal Selama Arus Mudik Lebaran 2023

Ilustrasi Polisi olah TKP kecelakaan lalu lintas.
Sumber :
  • VIVA.co.id

Pun, dia juga meminta masyarakat agar tak balik ke daerah perantauan dalam waktu yang bersamaan. Jokowi memperkirakan puncak arus balik lebaran 2023 terjadi pada tanggal 24 dan 25 April 2023. 

Innalillahi, Rombongan AMIN Alami Kecelakaan Beruntun di Sumenep

Maka itu, ia menekankan bagi masyarakat yang tak memiliki kebutuhan mendesak agar menunda waktu kembalinya ke Ibu Kota.

"Untuk memecah penumpukan yang terjadi pada puncak arus balik di tanggal 24 dan 25 April 2023 secara bersamaan, pemerintah mengajak masyarakat yang tidak ada keperluan mendesak untuk menghindari Puncak arus balik tersebut dengan cara menunda atau mengundurkan jadwal kembali mudik setelah tanggal 26 April 2023," kata Presiden Jokowi dalam keterangannya, Senin 24 April 2023.

Viral! Mesum Sambil Nyetir Lalu Kecelakaan, Pengendara Diolok-olok Warga