Goes to School, Upaya Preventif Bapas Subang Turunkan Jumlah Pelaku Pidana Anak

Bapas Goes to School digelar di salah satu sekolah di Subang
Sumber :

"Itu khusus wilayah Subang ya, seperti tawuran, pencurian, pencabulan dan lainnya," tambah dia lagi.

Siap-siap, Proyek Revitalisasi Nila Salin di Subang Telan Anggaran Ratusan Miliar

Terpisah, Kasubsi Bimbingan Klien Dewasa Bapas Subang Aris Oktapiaris mengatakan, sejak bulan Januari-Mei 2024 ini ada 840 orang klien pemasyarakatan diantaranya 805 laki-laki dan 35 perempuan dari Subang, Purwakarta dan Sumedang.

"Dominasi klien pemasyarakatan masih dari Subang ya," ujarnya.

Keren! Mahasiswi Universitas Mandiri Subang Jadi Duta Digital Indonesia

Dari jumlah tindak pidana tersebut, sebanyak 40 masih berkutat di jenis penyalahgunaan narkotika.

Aris menyebut, selama klien pemasyarakatan melakukan wajib lapor baik Pembebasan Bersyarat (PB) dan Cuti Bersyarat (CB). Pembimbing kemasyarakatan juga melakukan visit ke rumah klien pemasyarakatan, guna melihat, memantau, keseharian perilaku klien pemasyarakatan agar tidak mengulang dan melakukan tindak pidana kembali.

Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Jasa Tirta II Aliri Lahan Pertanian Ratusan Ribu Hektar

"Ada 23 petugas Pembimbing Kemasyarakatan (PK) untuk mengcover 840 klien pemasyarakatan di tiga wilayah itu ya. Sejauh ini tak ada kendala yang berarti," tegas Aris.