Tergoda Penghasilan Rp10 Juta Per Bulan, Ratusan Warga Subang Migrasi ke Taiwan

Ilustrasi pekerja.
Sumber :

Disinggung mengenai status pernikahan, pejabat eselon III tersebut, menerangkan bahwa para calon PMI yang berangkat ke luar negeri biasanya sudah berstatus cerai dengan pasangannya. Namun ada beberapa yang masih terikat dengan pernikahan.

Marak Kriminalitas Guru, Disdikbud Subang: Semua Pihak Harus Taati Aturan Sekolah

"Janda mendominasi, walaupun ada beberapa yang masih terikat tali pernikahan," terang Dedi.

Salah satu calon PMI asal Subang, Rikmayanti (20) mengatakan, besarnya penghasilan bekerja di negara luar membuatnya mendaftarkan diri menjadi Pembantu Rumah Tangga (PRT) di negara Taiwan.

Makin Dihujat Makin Dapat Simpati, PAN Subang: Jangan Saling Menjatuhkan

Berawal dari ajakan teman nya yang sudah dahulu bekerja di Taiwan, ia berharap bisa membantu perekonomian keluarga saat bekerja di luar negeri.

"Mending migrasi ke Taiwan, sekarang yang dibutuhkan apa sih? Uang untuk biaya hidup kan?" kata mantan buruh pabrik Sepatu di Subang tersebut.

Memiliki Karakter Yang Kuat, Ini Jejak Karir Sekertaris DPRD Subang Tatang Supriatna