Terungkap! Harta Kekayaan Dedi Mulyadi yang Kini Biayai Sekolah Adik Pegi Setiawan

Kang Dedi Mulyadi
Sumber :
  • Istimewa

Rudi Irawan, ayah dari Pegi Setiawan, dengan tulus mengucapkan terima kasih kepada Dedi atas dukungan finansialnya yang telah memungkinkan adik Pegi melanjutkan pendidikannya tanpa hambatan, sekaligus menjadi pilar penting dalam perjuangan Pegi untuk mencapai keadilan. 

Terungkap! Fakta Korban Lebih dari 1, Begini Kronologi Pimpinan Ponpes di Lombok Barat Diduga Cabuli Santriwati

"Itu rezeki anak Bapak. Setiap peristiwa banyak hikmahnya. Dari peristiwa Pegi Setiawan, anak Bapak bisa sekolah gratis," kata Dedi kepada Rudi pada Sabtu (27/7/2024) dilansir dari channel Youtube Kang Dedi Mulyadi. 

Dedi Mulyadi sendiri dikenal memiliki harta yang cukup besar berdasarkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN). Yakni sebesar Rp 7.814.659.003 yang disampaikan pada 6 Maret 2022.

3 Pimpinan Pondok Pesantren Diduga Cabuli Santriwati di Lombok Barat

Dalam laporan tersebut, Dedi Mulyadi juga memiliki tanah dan bangunan di beberapa lokasi di Kota Purwakarta, Jawa Barat, senilai Rp 6.468.868.000. 

Kang Dedi Mulyadi

Photo :
  • Istimewa
Herdiat Sunarya Minta Dukungan Dana ke Dedi Mulyadi untuk Kembangkan Alun-alun Ciamis

Selain itu, ia memiliki harta lain sebesar Rp 57.864.500 dan kas serta sebesar Rp 448.926.503. Dedi juga mempunyai alat transportasi dan mesin yang bernilai Rp 6.468.868.000. Sedangkan untuk hutang yang dimilikinya sebesar Rp 1.862.500.000. 

Tindakan Dedi ini menuai pujian dari banyak pihak, terutama warganet. Mereka mengapresiasi kepedulian Dedi terhadap nasib orang lain, terutama mereka yang kurang beruntung.