PT Superior Porcelain Sukses Luncurkan Granit Berkualitas Harga Kompetitif Hadapi Importir

Soft opening.
Sumber :

"Produk yang dibuat dengan kapasitas besar, sehingga costing lebih murah sehingga harga jual lebih kompetitif,” imbuhnya.

Makin Dihujat Makin Dapat Simpati, PAN Subang: Jangan Saling Menjatuhkan

Selanjutnya Billy mengatakan, PT Superior Porcelain Sukses menargetkan kapasitas produksi yang akan dihasilkan mencapai 21 juta m2/tahun, tentunya hal ini menjadi mungkin dengan didukung 1000 tenaga kerja terampil dengan kekuatan listrik 20 megawatt.

Memastikan inovasi pada setiap produknya, Dia menyatakan granit tile yang dihasilkan telah memenuhi standart yang tinggi tidak hanya dalam kekuatan, daya tahan, namun juga yang tak kalah penting adalah estetika.

Memiliki Karakter Yang Kuat, Ini Jejak Karir Sekertaris DPRD Subang Tatang Supriatna

"Kami juga telah meraih sertifikasi SNI ISO 130062:2010 dan standar sistem manajemen mutu ISO 9001:2015. Ini menegaskan komitmen kami menjadi perusahaan yang mengedepankan kualitas dan inovasi, serta menyajikan produk porcelain yang tahan lama dan estetik. Selain kualitas, daya produksi kami juga peduli terhadap lingkungan dengan menerapkan praktek ramah lingkungan,” pungkasnya.

Senior Vice President IAPMO Group Indonesia Shirley Dewi mengapresiasi didirikannya PT Superior Porcelain Sukses yang siap meramaikan industry granit nasional.

Jadi Komoditas Unggulan, Lele Subang Diminati Mancanegara

Ia menyampaikan, ditengah gempuran granit impor, granit produksi PT Superior Porcelain Sukses dapat bersaing di pasar global karena memiliki kualitas yang bagus.

β€œIni merupakan suatu pencapaian, saya sangat mengapresiasi sekali. Saya sangat senang ada produk local yang memenuhi standart SNI dan bermain di pasar global. Sudah saatnya Indonesia bisa memberikan kualitas terbaik,” kata Shirley.

Halaman Selanjutnya
img_title