Hasto Tiba di Gedung KPK untuk Diperiksa Sebagai Tersangka Kasus Harun Masiku

Hasto Kristiyanto di Gedung KPK
Sumber :

VIVAJabar – Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Hasto Kristiyanto tiba di Gedung KPK untuk menjalani pemeriksaan pada Senin, 13 Januari 2025.

Profil Ridwan Kamil dari Wali Kota Bandung hingga Gubernur Jabar yang Berujung Digeledah KPK terkait Korupsi Bank BJB

Dengan menggunakan bus, Hasto tiba di markas lembaga antirasuah itu pada jam 09.32 WIB. Dalam agenda KPK, Hasto akan diperiksa terkait kasus suap yang dilakukan oleh Harun Masiku.

Hasto Kristiyanto di Gedung KPK

Photo :
  • -
Ridwan Kamil Akui Didatangi KPK Imbas Pengembangan Kasus Dugaan Korupsi di Bank BJB

Dengan menggunakan jas hitam lengkap dengan kacamatanya, Hasto tiba dengan pengawalan dan pendampingan sejumlah tim hukum.

Diinformasikan sebelumnya, KPK memanggil Hasto Kristiyanto untuk diperiksa sebagai tersangka dalam kasus suap PAW Harun Masiku.

Keberadaan Ridwan Kamil Dipertanyakan Saat Rumahnya Digeledah KPK dalam Pengembangan Kasus Korupsi Bank BJB

Menurut keterangan Jubir KPK, pemeriksaan Hasto memang dijadwalkan hari ini, Senin 13 Januari 2025.

"Sejauh ini jadwal pemeriksaan dari yang bersangkutan masih terjadwal dilakukan besok (hari ini)" kata Jubir KPK Tessa Mahardhika ketika dihubungi pada Minggu, 11 Januari 2025 kemarin.

Halaman Selanjutnya
img_title