Cara Tenang Menghadapi Macet Saat Mudik Setelah Lebaran Idul Fitri
VIVA Jabar –Setelah melakukan hari raya Idul Fitri pastinya semua orang akan kembali untuk ke perantauannya dan hal ini dipastikan ada kemacetan panjang dan sering menjadi penghambat utama bagi para pemudi.
Kemacetan panjang setelah hari raya Idul Fitri biasanya terjadi pada saat orang orang kembali ke perantauan dan ini merupakan salah satu pengalaman yang paling melelahkan dan menyebalkan namun anda harus menangani sikap ini dengan tenang dan baik.
Karena itu di bawah ini ada beberapa tips dalam mengatasi macet panjang saat mudik setelah lebaran agar perjalanan Anda tetap lancar dan nyaman.
1. Tetap tenang dan sabar
Apabila sedang terjebak dalam kemacetan panjang hal yang harus anda lakukan adalah tetap tenang dan sabar hindari emosi yang dapat menguasai anda dan tetap fokus pada tujuan perjalanan.
2. Masakan waktu dengan bijak
Gunakan waktu dalam mobil untuk melakukan hal-hal yang produktif seperti mendengarkan musik atau bahkan bermain permainan dengan anggota keluarga.