Kisah Siti Aisah, TKW Taiwan Rawat Anak Majikan Selama 4 Tahun di Karawang

Dedi Mulyadi
Sumber :
  • Istimewa

VIVA Jabar – Tenaga Kerja Wanita (TKW) asal Karawang Siti Aisah membawa pulang anak majikannya Siau Huang (26) yang penyandang disabilitas dari Taiwan ke Indonesia.

Gawat! Seribu Lebih Anak di Subang Idap TBC, Dinkes Usulkan Mesin TCM

Siti Aisah mengaku tidak tega meninggalkan Siau Huang saat ditemui di rumahnya, di Desa Kamojing, Kecamatan Cikampek, Karawang, Jawa Barat, Rabu (7/6/2023).

Pekerja Migran Indonesia (PMI) ini beralasan, anak majikannya yang bernama Siau Huang ini sudah dirawat selama 6 tahun saat ia berkerja di rumah majikannya di Taiwan.

Keren! BKPRMI Gelar Manasik Haji yang Diikuti Ratusan Anak TK- TPA se-Kabupaten Subang

"Dulu kontrak kerja saya habis, jadi saya harus pulang ke Indonesia. Karena saya gak tega ninggalin Siau Huang. Saya bawa aja ke Indonesia, dan kini saya rawat," jelas Siti Aisah.

Saat dirawat Siti, Siau Huang lambat laun memiliki kemajuan bisa berjalan sendiri, kulitnya pun tampak normal.

Selamatkan Anak dari Jerat Gadget: Kunjungi Kampung Lali Gadget

"Dulu sama sekali ngga bisa berjalan, dan saat ini sedikit bisa. Kulitnya pun dulu kuning, dan sekarang kilatan normal," katanya.

Selama dalam perawatan, Siti pun harus terus berjuang demi Siau Huang. Siti pun mengaku, ia mau membawa Siau Huang ke Indonesia adalah karena amanah yang diberikan oleh ayah Siau Huang.

Halaman Selanjutnya
img_title