Inilah Deretan Manfaat Kacang Mete

Kacang mete
Sumber :
  • Screenshot

Viva JabarKacang mete adalah kacang paling populer. Meskipun Anda mungkin tahu bahwa kacang mete itu lezat, yang mungkin tidak Anda sadari adalah banyak efek positif dari makan kacang mete terhadap kesehatan. 

Omega 3, Kunci Kesehatan Optimal: Penemuan Terbaru Membuka Pintu Baru dalam Perawatan Kesehatan

Kacang mete sebenarnya bukanlah kacang, melainkan biji dari buah jambu mete. Buah jambu mete yang juga dikenal sebagai jambu monyet yang memiliki nama Latin Anacardium occidentale.

Buah ini bukanlah anggota jambu-jambuan, melainkan berkerabat dekat dengan buah mangga. Buah ini memiliki panjang sekitar 5 cm dan ujung buahnya berbentuk kacang yang runcing melengkung. Ujung buah yang runcing melengkung inilah yang disebut biji dan sering diolah menjadi kacang mete.

Hasil Penelitian: Orang Kidal Memiliki Kecerdasan di Atas Rata-rata

Melansir dari Data Komposisi Pangan Indonesia (DKPI), per 100 gram kacang mete terdapat sejumlah kandungan nutrisi, antara lain:

Air: 4,6 gram

Hasil Studi: Memanaskan Makanan Bisa Meningkatkan Kolesterol!

Kalori: 616 kkal

Protein: 16,3 gram

Halaman Selanjutnya
img_title