Bernardo Silva Optimis Manchester City Raih Double Winner Musim Ini

Bernardo Silva
Sumber :
  • Vivagoal

Setelah kekalahan telak pada 2021/2022, tim besutan Pep Guardiola menghancurkan raksasa Spanyol itu pada 2022/23 dengan kemenangan telak 4-0 pada leg kedua di Stadion Etihad.

Daftar 30 Besar Ballon d'Or 2024, Tiga Pemain Real Madrid Ada di Papan Atas

Berbicara menjelang pertandingan Liga Champions melawan El Real, Bernardo sangat senang memiliki rekan-rekan tim di City yang memiliki mental juara.

“Tentunya tidak mudah. Itu sebabnya hanya dua tim yang meraih treble di sepak bola Inggris karena itu tidak mudah," katanya.

Gagal Raih Ballon d'Or 2024, Vinicius Junior Janji Tingkatkan Kehebatan 10 Kali Lipat

“Ini tidak mudah karena lawan kami sangat bagus. Kami senang berada di posisi ini dan ini merupakan tantangan bagi kami semua," tambahnya.