Ponakan Disebut Miskin, Tante Zize: Jangan Diladenin, Jangan Kasih Panggung

Selebrasi Pratama Arhan usai Cetak Gol di Piala Asia U-23
Sumber :
  • Screenshot berita VivaNews

VIVA Jabar - Pratama Arhan dan keluarga istrinya disindir Marshella Aprilia (Shella) dan temannya dengan sebutan 'miskin'. Mantan pacar Pratama Arhan ini seakan belum move on dari kisah asmaranya dengan pemain andalan Timnas Indonesia.

Persija Jakarta Tambah Amunisi: Pratama Arhan dan Pemain Favorit Shin Tae-yong Gabung Tim

Perseteruan antara Shella dan Arhan berkembang liar di ruang sosial media (sosmed). Hal itu diduga karena ulah teman Shella yang menyindir Pratama Arhan dengan labelisasi miskin tersebut.

Kejutan di Persija Jakarta: Pratama Arhan dan Pemain Bintang Piala AFF 2020 Masuk Skuad

Sontak saja, kehebohan itu memancing orang-orang terdekat pasangan baru kedua selebrity ini. Mulai dari fans, penggemar, rekan Skuad Arhan (Asnawi), hingga lingkungan keluarga istri Arhan, Zize (Azizah Salsha), mereka banyak menyorot kegaduhan itu.

Belakangan, Tante Zize, Anggita Gafli membuat stories dengan kata-kata pedas untuk mantan kekasih Arhan, Shella. Ia menuliskan sebuah status menohok di storiesnya.

Persija Jakarta Gaet Pratama Arhan, Reuni Pemain Bintang Piala AFF 2020

"Jangan diladenin, jangan kasih panggung. Keliatan kan kualitasnya kayak apa," ujar Anggita Gafli, tante Zize.

Sindiran tante Zize, Anggita Gafli

Photo :
  • Screenshot berita VivaNews
Halaman Selanjutnya
img_title