Pinkan Mambo Ungkap Pergaulan Buruk Putrinya

Pinkan Mambo
Sumber :
  • Instagram

VIVA Jabar – Setelah sang putri muncul ke publik dan membeberkan kelakuan ayah tirinya yang melecehkannya secara seksual, Pinkan Mambo akhirnya muncul dan mengklarifikasinya.

Shin Tae-yong Dipecat Erick Thohir? Berikut Alasan di Balik Keputusan Berani Ini

Berdasarkan video yang beredar, Pinkan Mambo mengungkap sifat asli sang putri yang katanya punya pergaulan buruk. Pinkan Mambo mengaku sang putri sudah 5 bulan tinggal di rumah temannya.

Pinkan Mambo mengatakan bahwa sang putri cukup nakal dan tidak bisa diatur. Setiap malam, MA yang merupakan putri dari Pinkan Mambo ini kerap dugem setiap malam.

Bursa Transfer: Kontrak Asnawi Mangkualam Diperpanjang Port FC Selama 4 Tahun

"Semenjak 5 bulan yang lalu dia udah tinggal di rumah temennya. Tidak bersama papanya, tidak bersama saya. Jadi dia anaknya nakal, gak bisa diatur dan maunya dugem setiap malam" ungkap Pinkan Mambo.

Tak hanya itu, Pinkan Mambo menyebut sang putri memiliki pergaulan yang buruk. Sayangnya, ia menolak membeberkan kejadian cukup mengejutkan yang membuatnya tak lagi bisa mempercayai sang putri.

Coach Justin Ungkap Penyebab Kegagalan Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Pinkan Mambo menjelaskan, putrinya, MA, memiliki karakteristik yang berbeda dengan keempat anaknya yang lain. Dibanding MA, Pinkan menyebut keempat anaknya yang lain manis dan mudah diatur.

"Dia gak mau diatur, cuma MA doang yang gak mau diatur, yang lain nice banget" ujarnya menjelaskan.

Halaman Selanjutnya
img_title