Tinggi Badan Pemenang Miss Universe Indonesia 2023 Disebut Tak Penuhi Syarat, Ada Kecurangan?

Fabienne Nicole Groeneveld, Miss Universe Indonesia 2023
Sumber :
  • Ist

"Kalo ngga bisa konsisten bikin peraturan persyaratan MUID ga udah gembar gembor bikin peraturan bu tinggi 168 eh yang dipilih 165," kata seorang netizen.

3 Aplikasi Penghasil Uang Kekinian, Bisa Cuan hingga Rp500 Ribu

"TB 168 cm bukan 165 cm beda 3 cm please deh, gue kira license yang sekarang bisa "normal" kelakuannya eh sama bae. Gue bingung Vina apa kurangnya," nyinyir netizen lainnya.

"Parah bikin miss universe down grade," timpal yang lainnya.

DANA Bagi-Bagi Dana Kaget  Lewat Game Ini, Cek Sekarang!