Mengenal Sepeda Listrik Pacific Vertex yang Trendi dan Futuristik

Facific Vertex
Sumber :
  • Viva

VIVAJabar – Pacific Bike menjadi pelopor bagi industri sepeda Indonesia untuk memunculkan gebrakan baru di dunia transportasi yang ramah lingkungan. Mereka meluncurkan Pasific Vertex, sepeda listrik paling mutakhir.

Soroti Penggunaan Sepeda Listrik, Kasatlantas Polres Subang: Harus Sesuai Peruntukan

Dengan menciptakan desain yang mewah, trendi, sekaligus futuristik, Pacific Vertec siap menjadi idola baaru bagi para pengendara yang memimpikan mobilitas yang lebih praktis dan gaya.

Sepeda listrik Pacific Vertex sangat mempesona dengan gabungan desain modern dan futuristik. Memiliki garis-garis yang tegas di bagian body. dipadukan dengan warna yang elegan. Membuat Pacific Vertex menjadi statement Fashion di jalan.

Harga Tora T030: Mungil Tapi Jago, Sepeda Listrik Andal untuk Urban Lifestyle

Selain itu, Pacific Vertex juga dilengkapi lampu LED di bagian depan dan belakang. Hal itu memberi pencahayaan yang maksimal. Desain velg yang sporty membuatnya memiliki karakter yanng tegas dan trendi.

Pacific Vertex juga memiliki performa yang tangguh di balik desainnya yang cantik. Sepeda listrik ini siap mengantarkan Anda kemana saja.

Tora T030: Si Mungil Tangguh, Sepeda Listrik Andal dengan Desain Kokoh

Memiliki baterai lithium-ion dengan kapasitas 48 V 20.2 Ah, Pacific Vertex bisa melaju hingga 60 kilometer dalam sekali pengisian daya baterai.

Tentu kapasitas baterai ini cukup besar dan memungkinkan Anda menjelajahi banyak tempat tanpa perlu risau dengan daya baterai yang habis di tengah jalan.

Halaman Selanjutnya
img_title