Sedang Usut Korupsi Tukin, Viral Chat Wakil Ketua KPK Ajak Pejabat ESDM Main Dibalik Layar

Wakil Ketua KPK, Johanis Tanak
Sumber :
  • viva.co.id

Tanak juga menjelaskan bahwa chat itu terjadi ketika dirinya belum dilantik. Namun, kala itu Johanis Tanak sudah dipilih anggota DPR RI menjadi Wakil Ketua KPK.

Pengacara Sebut Sekda Bandung Dipanggil Penyidik KPK Sebagai Tersangka Kasus Korupsi CCTV