Cara Cek Bansos Terbaru BPTN dan PKH Cair Bulan Oktober 2024
- Istimewa
KPM harus mengunjungi laman resmi cekbansos.kemensos.go.id lalu pilih wilayah penerimaan bansos isilah nama provinsi kabupaten kecamatan dan desa setelah itu masukkan nama sesuai yang tertera pada KTP dalam kolom pencarian penerimaan manfaat dan verifikasikan kode lalu klik cari data
Nantinya KPM yang sudah mendapatkan bantuan BPTN ini akan diminta untuk memanfaatkan dana bpnt ini dengan bijak untuk memenuhi kebutuhan pangan keluarga dana yang akan diberikan bisa digunakan untuk membeli bahan makanan seperti beras lauk kacang dan kebutuhan pangan lainnya yang berada di warung maupun agen yang sudah ditunjukkan oleh pemerintah
Apabila pada kemudian hari Anda mengalami kendala dalam pencarian atau penggunaan dana maka KPM bisa langsung menghubungi Kantor dinas Sosial setempat atau bisa langsung kepada call center kementerian Sosial untuk mendapatkan bantuan yang lebih lanjut