Kadin Jabar Siap Sukseskan Program Ketua Umum Anindya Bakrie
Senin, 20 Januari 2025 - 20:24 WIB
Sumber :
- VIVA
Almer Faiq Rusydi Aklamasi Jadi Ketua Kadin Jabar 2024-2029
Photo :
- Istimewa
Baca Juga :
Aplikasi Sapawarga Alami Lonjakan Traffic Imbas Program Pemutihan Tunggakan Pajak di Jawa Barat
Almer juga memastikan Kadin Jabar merupakan bagian dari Kepemimpinan Anindya Bakrie dan kepanjangan tangan program - program di Jawa Barat.
Ketua Kadin Kabupaten Tasikmalaya, Cecep D.A. Koyum menambahkan, Muskab ketiga ini merupakan instrument untuk memeperkuat Kadin di Jawa Barat berkontribusi penuh untuk mewujudkan Indonesia Emas 2045.
“Artinya dalam gelaran Mukab kali ini ada harapan yang tersirat yaitu Kadin Kabupaten Tasikmalaya harus menjadi garda terdepan dalam mendukung program - program Pemerintah,” terangnya. **