Defisit Tiga Gol, Madura United Wajib Habis-habisan Hadapi Persib

Lanjutan Liga 1, Madura United vs Persib Bandung
Sumber :
  • Screenshot berita VivaNews

Eksekusi penalti Hugo Gomes di menit 65, disusul gol Cleberson di menit 67, dan gol kedua Hugo Gomes di menit 82, membawa mereka unggul 3-2.

Buntut Kericuhan Penonton, PT LIB Jatuhkan Sanksi pada Persib Bandung

Tak hanya itu, mental baja Madura United kembali terlihat di leg kedua semifinal melawan Borneo FC Samarinda di Stadion Batakan, Balikpapan.

Meski sempat tertinggal 0-1 akibat gol Muhammad Alfharezzi Buffon di menit 12, mereka menyamakan kedudukan melalui sundulan Dalberto di menit 19.

Pintu Tertutup Bagi Bobotoh: Alasan di Balik Larangan Mendukung Persib di Madura

Penalti Felipe Cadenazzi membuat mereka tertinggal lagi 2-1, namun dua gol dari Malik Risaldi di babak kedua mengubah skor menjadi 2-3, membawa Madura United menang dan unggul agregat 4-2.

Kisah-kisah comeback inilah yang membuat pertandingan leg kedua final Liga 1 ini semakin menarik untuk disaksikan.

Persib Bandung Lawan Madura United: Regulasi Larang Bobotoh Hadir di Stadion

Apakah Persib Bandung mampu mempertahankan keunggulan mereka atau akankah Madura United melakukan comeback ajaib lainnya? Saksikan laga penentu ini dan nikmati drama akhir musim yang penuh ketegangan!