Gisel Buka Suara Soal Dukungannya pada Pacar Tamara Tyasmara: Kita Belum Tahu Bagaimana Sebenarnya
- intipseleb
VIVA Jabar – Gisella Anastasia atau yang akrab disapa Gisel belum lama ini menuai cibiran warganet. Pasalnya, ibunda Gempi itua ketahuan memberi support terhadap pacar Tamara Tyasmara, yaitu Yudha Arfandi yang menjadi tersangka dalam kasus kematian Raden Andante Khalif Pramudtyio alias Dante.
Kendati begitu, Gisel mengaku lemas seharian setelah mendengar kabar kematian anak semata wayang Tamara Tyasmara tersebut. Tapi Gisel juga tak menampik bahwa dirinya mengenal dan mendukung tersangka Yudha Arfandi.
"Sempat lemas seharian, karena kebayang gimana rasa dukanya. Kebetulan juga aku masih kenal pula sama yang jagain terakhir (Yudha Arfandi)," ujar Gisella Anastasia dalam video wawancara yang diunggah ulang akun @rumpi_gosip, Senin (12/2/2024).
Kemudian, mantan istri Gading Marten itu menegaskan dirinya adalah orang yang berhati-hati dalam memberi komentar. Sebab, menurutnya ia sebagai manusia memiliki kemampuan terbatas.
"Aku ini termasuk orang yang kalau mau komentar sangat berhati-hati. Karena sebagai manusia pengetahuan kita terbatas. Kadang-kadang dengar apa kita tuh mudah sekali tergiring opininya," tutur Gisel.
Gisella memandang, masyarakat tidak bisa menghakimi perkara tersebut begitu saja. Karena menurutnya masyarakat hanya mengetahui segelintir bukti terkait kasus tersebut.
"Sangat disayangkan tapi memang di mana-mana seperti itu. Termasuk yang sekarang ini beredar kabarnya. Kita kan belum tahu bagaimana sebenar-benarnya, semua bukti kita juga enggak punya. Kita cuma lihat dari video bukti dua menit dari belakang, di-blur pula," imbuh bintang film Cek Toko Sebelah ini.
"Jadi maksudnya siapalah kita untuk bisa nge-judge, siapalah kita untuk bisa langsung mendakwa," katanya melanjutkan.
Pernyataan Gisella tersebut rupanya tak bisa membendung komentar nyinyir warganet. Gisel malah diserang habis oleh netizen.
"Terus mau lu apa? Sudah ada CCTV masih bilang bukan bukti. Memang agak-agak," komentar akun @wu
VIVA Jabar – Gisella Anastasia atau yang akrab disapa Gisel belum lama ini menuai cibiran warganet. Pasalnya, ibunda Gempi itua ketahuan memberi support terhadap pacar Tamara Tyasmara, yaitu Yudha Arfandi yang menjadi tersangka dalam kasus kematian Raden Andante Khalif Pramudtyio alias Dante.
Kendati begitu, Gisel mengaku lemas seharian setelah mendengar kabar kematian anak semata wayang Tamara Tyasmara tersebut. Tapi Gisel juga tak menampik bahwa dirinya mengenal dan mendukung tersangka Yudha Arfandi.
"Sempat lemas seharian, karena kebayang gimana rasa dukanya. Kebetulan juga aku masih kenal pula sama yang jagain terakhir (Yudha Arfandi)," ujar Gisella Anastasia dalam video wawancara yang diunggah ulang akun @rumpi_gosip, Senin (12/2/2024).
Kemudian, mantan istri Gading Marten itu menegaskan dirinya adalah orang yang berhati-hati dalam memberi komentar. Sebab, menurutnya ia sebagai manusia memiliki kemampuan terbatas.
"Aku ini termasuk orang yang kalau mau komentar sangat berhati-hati. Karena sebagai manusia pengetahuan kita terbatas. Kadang-kadang dengar apa kita tuh mudah sekali tergiring opininya," tutur Gisel.
Gisella memandang, masyarakat tidak bisa menghakimi perkara tersebut begitu saja. Karena menurutnya masyarakat hanya mengetahui segelintir bukti terkait kasus tersebut.
"Sangat disayangkan tapi memang di mana-mana seperti itu. Termasuk yang sekarang ini beredar kabarnya. Kita kan belum tahu bagaimana sebenar-benarnya, semua bukti kita juga enggak punya. Kita cuma lihat dari video bukti dua menit dari belakang, di-blur pula," imbuh bintang film Cek Toko Sebelah ini.
"Jadi maksudnya siapalah kita untuk bisa nge-judge, siapalah kita untuk bisa langsung mendakwa," katanya melanjutkan.
Pernyataan Gisella tersebut rupanya tak bisa membendung komentar nyinyir warganet. Gisel malah diserang habis oleh netizen.
"Terus mau lu apa? Sudah ada CCTV masih bilang bukan bukti. Memang agak-agak," komentar akun @wu
"Kalau gitu besok anak Gisel berenang sama pelaku aja," ujar akun @li"Gobl*k, pakai bilang 'aku percaya Tuhan pasti bela', wooyy! Hati seorang ibu di mana? Gob**kkkk," tulis akun @vi
"Aduh dia bilang enggak ngebelain tapi beneran ini belain. Cuma lihat video dan polisi ngomong, enggak nge-judge. Polisi bilang 12 kali lelapin. Asbun ni orang!!" imbuh akun @l