Polri Bilang Harun Masiku Masih Ada di Dalam Negeri, KPK: Itu Data Lama

Pelaksana Tugas (Plt) Deputi Penindakan atau eksekusi KPK Asep Guntur
Sumber :
  • Viva.co.id

"Kami sudah mengirimkan tim ke negara tetangga kemudian mengecek informasi keberadaannya, dan itu juga kami koordinasi dengan Divisi Hubinter Polri," beber dia.

Jual Lahan Untuk Jadi Bupati, KPK: Biaya Politik di Indonesia Cukup Mahal

Polri Sebut Harun Masiku Ada di Indonesia

Kepala Divisi Hubungan Internasional (Kadiv Hubinter) Polri, Irjen Pol Krishna Murti mengatakan bahwa buron kasus korupsi Harun Masiku masih berada di Indonesia. Hal tersebut dikatakannya demi menepis informasi yang beredar bahwa Harun Masiku ada di negara tetangga, Kamboja.

Perkecil Kesalahan Berpotensi Timbulkan Korupsi, Intelijen Kejari Subang Gencarkan Program Jaga Desa

Kepala Divisi Hubungan Internasional Polri Irjen Pol. Krishna Murti

Photo :
  • screenshot berita viva news

Krishna Murti menjelaskan mengapa saat ini Harun Masiku masih ada di Indonesia. Menurutnya, setelah dilakukan pengecekan data perjalanan bahwa terdeteksi Harun Masiku ada di dalam negeri.

Tiga Pilar Perwakilan Polres Subang Raih Juara 1 Tingkat Nasional

"Ada data perlintasannya yang menunjukkan bahwa yang bersangkutan ada di dalam negeri. Jadi rumor-rumor yang beredar seperti itu, ya kami sampaikan. Tapi kami tidak menghentikan pencarian terhadap yang bersangkutan di luar negeri," ujar Krishna Murti kepada wartawan di gedung merah putih KPK, Senin 7 Agustus 2023.

Harun Masiku

Photo :
  • Viva.co.id
Halaman Selanjutnya
img_title