3 Tradisi Unik Lebaran Khas Jawa Barat yang Bikin Kagum

Ilustrasi suasana Idul Fitri
Sumber :
  • intipseleb.com

Jabar –Masyarakat Jawa Barat memiliki sejumlah tradisi unik yang membuat Lebaran mereka berbeda dan menarik.

Sistem Zonasi PPDB Jabar Bakal Dihapus, Cagub Jabar Dedi Mulyadi Tegaskan Hal Ini

Berikut adalah beberapa tradisi khas Lebaran di Jawa Barat:

1. Tradisi Nyekar atau Munggahan

Tradisi nyekar atau munggahan dilakukan oleh masyarakat Sunda di Jawa Barat, mirip dengan tradisi nyekar di Jawa Tengah, DI Yogyakarta, dan Jawa Timur.

Anggaran Terbatas, Minimnya Rambu-rambu Jadi Salah Satu Penyebab Kecelakaan di Subang

Nyekar berarti ziarah makam. Saat menjelang Ramadan atau Idulfitri, masyarakat mengunjungi makam kerabat, leluhur, wali, atau orang penting.

Makam dibersihkan dan kerabat didoakan sebagai bentuk penghormatan dan kasih sayang.

2. Tradisi Nganteuran

Halaman Selanjutnya
img_title
Pinjamkan Identitas Demi Uang, Oknum Debitur Ini Divonis 2 Tahun Penjara