Bojan Hodak Ungkap Masalah Utama Persib Bandung Usai Gagal Kalahkan Bhayangkara FC

Bojan Hodak
Sumber :
  • Persib Bandung

VIVA Jabar – Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak memberikan keterangan seputar laga yang dilakoni anak asuhnya di pekan ke-30 Liga 1 2023/2024. Ia mengungkap masalah utama yang terjadi pada Maung Bandung sehingga gagal mengalahkan Bhayangkara FC di laga tersebut.

Link Live Streaming Persib Bandung Vs Persis Solo, Malam Ini Kick-off Jam 19.00 WIB

Persib Bandung menjamu Bhayangkara FC di stadion Si Jalak Harupat pada Kamis, 28 Maret 2024 kemarin. Sayang, the Guardian tidak mampu mereka kalahkan padahal di atas kertas, Maung Bandung jauh lebih unggul.

Bhayangkara FC vs Persib Bandung

Photo :
  • Instagram: Bhayangkara FC
Jadwal Persib Bandung Vs Persis Solo, Peluang Pangeran Biru Menutup Tahun di Puncak Klasemen

Persib Bandung kini berada di peringkat kedua klasemen sementara, dan Bhayangkara FC ada di urutan ke-17 bahkan terancam degradasi. Namun, laga yang berlangsung di kandang Maung Bandung itu berakhir dengan skor 0-0.

Bojan Hodak menjelaskan masalah utama yang terjadi di tubuh Pangeran Biru. Katanya, lini depan tampil kurang tajam sehingga pertandingan berakhir dengan skor imbang.

Persib Bidik Kemenangan, Abaikan Dukungan Suporter Persis Solo

David da Silva yang absen di pertandingan tersebut membawa pengaruh besar bagi pola permainan. Ezra Walian yang menggantikan David tak mampu tampil maksimal.

"Masalahnya hanya di penyerangan."

Halaman Selanjutnya
img_title