Warga Bantah Ketua RT Minta Rp100 Juta, Sebut Sopir Dewi Perssik yang Budek

Suharto
Sumber :
  • VIVA/Zendy Pradana

"Jadi, miss informasi aja jadi harapan kita itu masih dalam suasana Idul Adha," ujar Djaharuddin saat dikonfirmasi pada Jumat 30 Juni 2023.

Berbagi Berkah Idul Adha, FIFGROUP Tebar 3 Sapi dan 453 Kambing

Ia juga menegaskan atas dasar itu kedua pihak antara Dewi Perssik dengan Ketua RT itu diharapkan bisa saling menurunkan emosinya masing-masing.

"Kita berharap dua pihak antara pak RT atau pun ibu dewi bisa mengendorkan emosi, supaya ini semua bisa diselesaikan dengan baik karena pak RT dengan warga ga ada apa-apa lah," kata dia.

Idul Adha, Warga Perumahan Subang Green City Desak Pengembang Bangun Mesjid

Proses mediasi pun sudah dilakukan pada Kamis 29 Juni 2023. Lantas, hal tersebut pun nantinya masih akan filakuka pendekatan terhadap kedua belah pihak agar tidak timbuk hal serupa.

"(Mediasi) udah ada kemarin tapi kami tetap akan melakukan hubungan pedekatan kedua belah pihak nanti dengan pak kapolsek," ucapnya.

Sambut Idul Adha, Jasa Tirta II Salurkan Puluhan Hewan Kurban

Sebelumnya, Pedangdut Dewi Perssik geram karena hewan kurban miliknya diduga ditolak oleh Ketua RT salah satu wilayah di Lebak Bulus. Informasi itu disampaikan langsung oleh Dewi dalam unggahan di Instagram pribadinya.

Dewi Perssik pun mengunggah video siaran langsung melalui akun Instagram pribadinya tersebut.

Halaman Selanjutnya
img_title