Ini Dia Bocoran Akurat Samsung Galaxy Z Fold 6: Hadir dengan 5 Warna Elegan!

Samsung Galaxy Z Fold 6
Sumber :
  • Medium

Biasanya Samsung hanya menghadirkan warna Light Pink untuk varian Galaxy S atau Flip. Namun, kali ini Samsung kabarnya meluncurkan warna Light Pink untuk varian Galaxy Z Fold 6. Warna ini memberi kesan feminim, lembut, dan menarik. Bagi kamu yang suka dengan Light Pink, kamu dapat memilih varian warna ini. 

Bocoran Terbaru: Redmi Turbo 4 Bakal Meluncur Tahun 2025?

3. Silver Shadow 

Warna Silver Shadow mampu memberikan kesan sederhana namu namun premium dan elegan. Dengan bingkai berwarna perak, Z Fold 6 diharapkan tampil elegan dan berkelas, sesuai dengan citra ponsel premium.

Bocoran Terbaru: Vivo Y29 Dibekali Memori Lega dan Baterai Jumbo

4. Crafted Black 

Warna hitam merupakan warna netral yang sulit untuk dilewatkan. Warna hitam merupakan warna klasik yang tidak akan pernah ketinggalan zaman. Warna ini dapat memberikan kesan mewah, elegan, dan klasik. Warna hitam bisa menjadi pilihan yang aman bagi kamu yang menginginkan ponsel dengan gaya konservatif namun elegan. 

Resmi Meluncur, Harga Realme Note 60x Cuma Rp 1 Jutaan Aja

5. White

Warna White merupakan warna yang memberikan kesan modern dan fresh. Warna putih rasanya terlau sulit untuk dihilangkan karena warna ini banyak dicari dan diminati oleh pengguna.

Halaman Selanjutnya
img_title