Mudah, Lezat dan Sehat, Tips Memasak Sup Bakso Ayam Sayur Ala Chef Devina Hermawan
Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:06 WIB
Sumber :
VIVAJabar – Bakso menjadi makanan favorit warga Indonesia. Menu makanan yang berasal dari daging ini menjadi favorit karena teksturnya yang kenyal dan berurat.
Banyak kreasi bakso yang dijajalkan, akan tetapi Vivanians juga harus berhati-hati karena ada beberapa bakso yang dicampur dengan bahan berbahaya sehingga bisa menyebabkan penyakit bagi tubuh.
Sup Bakso Ayam Sayuran
Photo :
- -
Halaman Selanjutnya
Namun, Vivanians juga jangan khawatir karena Vivanians masih bisa membuatnya sendiri di rumah. Dilansir dari kanal YouTube @Devina Hermawan (11/2/2023) telah membagikan cara mudah membuat sup bakso ayam sayuran, berikut tata caranya.