Lezat, Gurih, dan Lembu, Resep Mudah Tempe Mendoan Basah Ala Chef Devina Hermawan
Jumat, 21 Maret 2025 - 17:40 WIB
Sumber :
- 350 gr tempe
- 2-3 batang daun bawang
Bahan adonan:
- 220 gr tepung terigu protein sedang
- 60 gr tepung beras
- ¼ sdt kunyit bubuk
- 1 butir telur
- 1 sdt baking powder
- 400 ml air
- 2 sdt kaldu jamur
- 1 sdt gula pasir
- ¼ sdt merica
- 2 sdt garam
Bahan bumbu halus:
- 4 siung bawang putih
- ½ sdm ketumbar, sangrai
Halaman Selanjutnya