Mahfud MD Punya 3 Strategi untuk Genjot Perdagangan Internasional RI

Mahfud MD
Sumber :
  • screenshoot berita VivaNews

VIVA Jabar – Calon wakil presiden (Cawapres) nomor urut 3, Mahfud MD memaparkan inisiatifnya untuk menggenjot perdagangan Indonesia dalam mendongkrak perekonomian Tanah Air.

Ganjar Pranowo Ungkap Isi Pertemuan dengan Megawati di Menteng

Pasangan Ganjar Pranowo itu menegaskan 3 strategi untuk meningkatkan perdagangan Indonesia. Diharapkannya, strategi tersebut bisa maksimal bagi siklus perdagangan RI.

Mahfud MD

Photo :
  • viva.co.id
Ganjar Pranowo: Lebih Baik Berada di Luar Pemerintahan

“Sekurang-kurangnya ada 3 hal yang jadi strategi,” ungkap Mahfud saat debat cawapres di Jakarta, Jumat, 22 Desember 2023.

Strategi pertama, menurut Mahfud, adalah mematangkan diplomasi ekonomi.

Yusril Tanggapi Gugatan Anies dan Ganjar

“Duta besar yang ada di luar negeri itu jadi duta ekonomi, optimalkan kerja sama dengan negara lain," tambahnya.

Kedua, menurut Mahfud integrasi perdagangan nasional perlu dimaksimalkan dalam rangka memenuhi standar internasional. Sehingga produk dalam negeri memiliki nilai jual internasional.

Halaman Selanjutnya
img_title