Viral Ponpes Al Zaytun Diduga Ditinggalkan Para Santri hingga Panji Gumilang Murka
Selasa, 13 Juni 2023 - 14:38 WIB
Sumber :
- Screenshot berita VivaNews
Namun demikian, sampai berita ini diturunkan, Syekh Panji Gumilang belum pernah membahas soal ajaran yang dianggap menyimpang yang banyak diperbincangkan masyarakat. Dia tampaknya adem ayem dan membiarkan asumsi masyarakat yang beredar.