Jessika Nangis Usai Vonis, Edi: Boro-boro Pak Saya Liat Tenang Bener
Kamis, 12 Oktober 2023 - 18:33 WIB
Sumber :
- Screenshot berita VivaNews
Baca Juga :
Update Kasus Vina: KDM Dampingi Otto Hasibuan Hadiri Sidang PK, Keluarga Terpidana Punya Harapan
"Tapi setelah semua selesai, dibawa ke belakang, nah di situ dia menangis, meledak, yang orang tidak tahu," tegas Otto Hasibuan.
Kuasa hukum menyebutkan, bahwa Jessica Wongso hanya ingin meluapkan rasa kecewanya itu jauh di belakang banyak orang.
Sama seperti lainnya, Jessica juga dibuat marah dan kecewa dengan keputusan hakim yang memvonis dirinya selama 20 tahun penjara.
Hal tersebut dikarenakan, dirinya yakini bahwa ia bukanlah pembunuh dari Mirna Salihin.
Edi Sebut Jessica Cangar-cengir
Ayah Wayan Mirna Salihin, Edi Darmawan Salihin memang kerap memberikan pernyataan-pernyataan yang mengejutkan publik.
Halaman Selanjutnya
Terbaru, Edi mengatakan bahwa sahabat Mirna yakni Jessica Wongso itu tidaklah menangis saat berada di belakang persidangan.