Usai Kena OTT, Pakta Integritas PJ Bupati Sorong untuk Menangkan Ganjar Beredar

Viral Pakta Integritas PJ Bupati Sorong usai kena OTT
Sumber :
  • Berbagai Sumber

3. Menolak sepenuhnya segala kegiatan bersifat separatis serta aktivitas pergerakan Papua Merdeka di wilayah.

Tegas! Busyro Muqoddas Minta Jokowi Suruh Gibran Mundur dari Cawapres

4. Siap mencari dukungan dan memberikan kontribusi suara pada Pilpres 2023, minimal sebesar 60 persen + 1 untuk kemenangan Ganjar Pranowo sebagai Presiden Republik Indonesia, di Kab. Sorong.

5. Bersedia menjaga kerahasiaan sepenuhnya berkaitan pembuatan Pakta integritas ini.

Muncul Laporan BPK ke KPK Jelang Debat, Timnas AMIN: Dzolim Betul

Dalam captionnya, Benny mempertanyakan kebenaran dari dokumen yang ia unggah.

"Halo **. Apakah benar dokumen Pakta Integritas ini? Apakah benar pula orang ini yg kena OTT KPK itu? Mengapa pula ada tandatangan Kabinda Papua Barat dlm dokumen seperti ini? Ditunjuk jadi penjabat dgn tukar guling politik.?" tulis Benny K. Harman sebagai caption.

Firli Bahuri Diperiksa Sebagai Tersangka Pemerasan SYL, Bareskrim Dalami Harta Tak Terdaftar LHKPN

Namun, hingga berita ini diturunkan belum dapat dipastikan kebenaran soal Pakta Integritas yang beredar tersebut.