Subang Darurat HIV Aids, Suwatta : Teknologi Jadi Sumber Utama

Hiv dan Aids
Sumber :
  • Istimewa

Jabar –Menelisik penyebaran HIV AIDS di Kabupaten Subang, pihak Dinas Kesehatan mencatat ada 226 kasus kurun waktu Januari - Juni 2024.

Bansos BPTN Sudah Dicairkan Sebelum 400.000 Cair Pada KKS 2 Bank, Cek Segera

Teknologi diklaim sebagai salah sumber utama penyebaran,Dinas yang menaungi dunia kesehatan tersebut tak menampik akan hal itu, bahkan temuan penyebaran kasus terbanyak di klaim dari aplikasi digadget.

" Jika kita melihat dari tren yang ada, masyarakat cenderung menggunakan aplikasi di gadget untuk 'jajan sembarangan ' , " ujar Pengelola program IMS,HIV AIDS,and harm reduction Dinkes Subang Suwatta pada Viva Jabar, Selasa 1 Oktober 2024.

Keamanan Terancam, 11 Juta HP Android Disusupi Malware Necro, Begini Cara Atasinya

Hiv dan Aids

Photo :
  • Istimewa

Suwatta menyatakan, berdasarkan data yang ada, pihaknya menemukan 226 kasus HIV AIDS kurun waktu Januari - Juni 2024 yang didominasi LSL ( laki suka laki ) atau homoseks.

Waspada! 11 Juta HP Android Terinfeksi Malware Necro, WA Mod Jadi Biang Keroknya

Tersebar di berbagai wilayah, Suwatta menegaskan penyimpangan seks tersebut terjadi di usia 18-40 tahun.

" Artinya apa? Usia muda cenderung melakukan penyimpangan seks ya, ini harus diwaspadai," jelasnya.

Halaman Selanjutnya
img_title