Digugat Cerai Saat Tak Punya Tabungan, Begini Saran Inge Anugrah Buat Para Perempuan

Inge Anugrah
Sumber :
  • viva.co.id

VIVA Jabar – Mengalami Retak rumah tangga dengan Ari Wibowo, ternyata membuat Inge Anugrah mengambil pelajaran dari perjalanan hidupnya tersebut. Meski pahit, perjalanan yang ia tempuh kini cukup bisa membuatnya matang dan kuat.

Baru Jadi Komisaris Sebuah Perusahaan, dr. Richard Lee Siapkan THR Pilihan Juta

Hadir dalam sebuah podcast di kanal YouTube Melaney Ricardo, Inge mengulas tentang peran perempuan dalam mencari pemenuhan kebutuhan secara finansial.

Seperti dikabarkan sebelumnya, kini ibu dua anak itu mengaku tidak memiliki tabungan bahkan tidak memiliki tempat tinggal. Menurut kabar yang beredar, hal karena ia tidak punya penghasilan sendiri dan hanya fokus mengurus anak-anak.

Balas Dendam, dr. Richard Lee Beli Perusahaan dengan Harga Fantastis

Dari itu, perempuan yang digugat cerai oleh Ari Wibowo itu berpesan kepada para perempuan agar sebaiknya memiliki penghasilan sendiri.

Menurut Inge Anugrah, hal itu penting. Bukan untuk sekedar shopping, melainkan untuk bisa memenuhi kebutuhannya sendiri terlebih agar bisa nabung. Sebab, dikatakannya, perempuan mandiri akan lebih secure kelak dalam hidupnya.

Beragama Kristen, dr. Richard Lee Buat Program Spesial Ramadan

"Ternyata penting banget buat cewek-cewek kerja ya, punya uang sendiri, punya financial. Tapi financial kamu tuh secure, kamu bisa membiayai diri sendiri juga dan kamu merasa confident juga," ujar Inge Anugrah dikutip Intipseleb yang diunggah lagi oleh akun TikTok @bundsthetic pada Minggu, 11 Juni 2023.

Dalam keterangan tambahannya. Ibu dua anak tersebut pun memberi saran agar jangan terlalu bucin dengan pasangan.

Halaman Selanjutnya
img_title