Jawa Timur Punya Wahana Wisata Tak Kalah Menarik, Ada Gua Terindah se Asia Tenggara

Destinasi Wisata, Gua Gong (Pacitan-Jatim)
Sumber :
  • Screenshoot berita sahijab.com

Sesuai dengan namanya, Situs Ngreco (Reco = Arca) terdiri dari sebuah arca tokoh, sebuah Yoni, dan empat buah lingga. 

Segera Sidak PO Bus di Subang, Dishub Buat Surat Edaran

Menurut legenda yang berkebang, situs ini dikenal sebagai Pesarean Nyai Randha Kuning dan berkaitan dengan asal-usul Desa Ngreco.

5. Gua Gong

Turis di Bali Kembali Berulah di Malam Hari, Netizen Geram

Gua Gong menjadi salah satu gua menarik di Jawa Timur yang wajib kamu kunjungi. Lokasi Gua Gong berada di Salam, Boma, Punung, Pacitan, Punung, Kabupaten Pacitan, Jawa Wetan 

Gua Gong menyuguhkan adanya stalakmit dan stalaktit yang menakjubkan. Oleh karena itu, tidak heran jika gua ini sering disebut sebagai salah satu gua terindah se-Asia Tenggara. Gua Gong memiliki kedalaman gua mencapai 256 meter.

Merapat! Ini 8 Lokasi Nobar Semifinal Indonesia vs Uzbekistan di Surabaya, Madura Hingga Banyuwangi

Destinasi Wisata, Gua Gong (Pacitan-Jatim)

Photo :
  • Screenshoot berita sahijab.com

Untuk menyusuri kawasan gua, pengunjung membutuhkan waktu sekitar 2 jam.  Gua yang satu ini juga dikenal memiliki adanya batu kristal indah yang berpadu dengan pancaran lampu di bagian mulut gua. 

Halaman Selanjutnya
img_title