Renyah dan Gurih, Tips Mudah Ala Chef Devina Hermawan Membuat Telur Barendo
Jumat, 14 Maret 2025 - 21:40 WIB
Sumber :
Dilansir dari kanal YouTube @Devina Hermawan (3/3/2025) telah membagikan tips mudah cara membuat telur barendo, berikut tata caranya.
Bahan-bahan:
- 3 butir telur ayam
- 3 siung bawang merah
- ¼ sdt kaldu ayam bubuk
- 3 sdt air
- 3 sdt maizena
Baca Juga :
Gurih dan Nambah Nafsu Makan Anak, Berikut Rekomendasi Resep Olahan Brokoli Ala Chef Devina Hermawan
Pelengkap:
- nasi putih
- timun
- bumbu rendang (opsional)
Halaman Selanjutnya