Bukan Cedera, Alasan Shin Tae-yong Coret Bagas Kaffa dari Timnas Indonesia U-23

Bagas Kaffa punya target saat lawan Arab Saudi
Sumber :

Jika dibandingkan dengan Bagas yang baru dua kali tampil di bawah asuhan Shin Tae-yong, maka Dzaky adalah sosok yang bisa dibilang lebih paham taktik mantan pelatih timnas Korea Selatan itu.

Baca Peluang Indonesia ke Piala Dunia, Shin Tae-yong Minta Dukungan Suporter

Shin Tae-yong merupakan tipe pelatih yang lebih menyukai pemain yang sudah sesuai dengan permainannya, terlepas dari kiprah sang pemain di level klub.

Hal itu terbukti dalam kasus Pratama Arhan yang menjadi cadangan di Tokyo Verdy, namun kerap menjadi starter di timnas Indonesia.

Elkan Baggott Diserang Netizen Lantaran Tak Bela Timnas Indonesia saat Hadapi Guinea